by Reyhan Audric | Mar 25, 2020 | Sari Peraturan Perpajakan
Akibat wabah virus corona (COVID-19), membuat terjadinya perlambatan atau hambatan bagi Wajib Pajak untuk melakukan aktivitas perpajakan. Oleh karena itu Direktur Jenderal Pajak telah mengeluarkan kebijakan yang tertuang dalam Keputusan Direktur Jenderal Pajak nomor...
by Reyhan Audric | Mar 25, 2020 | Studi Kasus Perpajakan
Selesai memberi materi perpajakan dalam “kuliah tamu” di kampus President University, salah seorang mahasiswa setengah berlari mengejar saya yang sedang menuju lift. Setengah berteriak dia berkata; “Pak, ada yang tertinggal yang ingin saya tanyakan, kemana saja...
by Reyhan Audric | Mar 25, 2020 | Sari Peraturan Perpajakan
Baru-baru ini seorang kawan mengikuti semacam sosialisasi perpajakan atau sejenisnya, pagi-pagi sekali dia datang ke meja kerja saya dan bercerita dengan antusiasnya kaitan dengan sosialisasi yang dia terima hari sebelumnya, begini ceritanya… Bahwasanya Persetujuan...
by Reyhan Audric | Mar 25, 2020 | Sari Peraturan Perpajakan
Tahun 2019 sudah 1 (bulan) bulan berlalu, diawal tahun 2020 semua tampak baik transaksi ekspor dan impor tumbuh lain dari biasanya. Hingga minggu terakhir di bulan Januari 2020 ketika virus corona mulai muncul dan mengguncang dunia. Dapat kah Direktorat Jenderal...
by Reyhan Audric | Feb 1, 2020 | Sari Peraturan Perpajakan
Berbicara pengkreditan Pajak Masukan (PM) yang belum dikreditkan pada masa Pajak Keluaran (PK) yang sama, berarti berbicara pasal 9 ayat 9 UU PPN 1984 yang berbunyi “Pajak Masukan yang dapat dikreditkan, tetapi belum dikreditkan dengan Pajak Keluaran pada Masa Pajak...