by Reyhan Audric | Aug 4, 2023 | Informasi Perpajakan
Dalam tulisan sebelumnya telah dibahas terkait natura dan kenikmatan yang menjadi objek PPh demikian juga tentang pengecualian natura dan kenikmatan sebagai objek PPh. Berikut ini akan coba dibahas terkait pengenaan natura dan/atau kenikmatan pada jenis pajak PPh...
by Reyhan Audric | Jul 20, 2023 | Informasi Perpajakan
Setelah lama dinanti akhirnya Kementerian Keuangan mengeluarkan aturan tentang Natura dan/atau Kenikmatan dengan jenis serta batasan tertentu yang dikecualikan dari objek PPh (dalam hal ini PPh Pasal 21) yaitu Peraturan Menteri Keuangan Nomor 66 tahun 2023 tentang...
by Reyhan Audric | Jul 8, 2023 | Informasi Perpajakan
Dalam tulisan-tulisan sebelumnya telah dibahas terkait pemeriksaan bukti permulaan, dimana pemeriksaan bukti permulaan dilakukan untuk menegaskan bahwasanya ada dan terdapat bukti penyimpangan pajak yang dapat menjadi acuan untuk dilakukan penyidikan tindak pidana di...
by Reyhan Audric | Jun 24, 2023 | Studi Kasus Perpajakan
Tok… Tok…. Tok! Majelis Hakim Pengadilan Negeri Jakarta Selatan melalui Hakim ketua Agung Sutomo Thoba, S.H., M.H membacakan amar putusan nomor 44/Pid.Sus/2023/PN JKT.SEL yang menyatakan Kim Nam Hee alias Nam Hee Kim alias David Kim warga negara Korea Selatan yang...
by Reyhan Audric | Jun 12, 2023 | Studi Kasus Perpajakan
Apakah hal yang menarik baru-baru ini terkait perpajakan? Hal yang menarik bagi fiskus seperti saya ini adalah ketika wawancara Najwa Shihab dengan Fredrich Yunadi (melalui Youtube tanggal 24 Nopember 2017) dimana terdapat sebuah “pernyataan” yang menurut Direktur...